Polsek Bandar Pulau Polres Asahan DDS Monitoring dan Memobilisasi Masyarakat Desa Padang Pulau untuk Divaksin

    Polsek Bandar Pulau Polres Asahan DDS Monitoring dan Memobilisasi Masyarakat Desa Padang Pulau untuk Divaksin

    ASAHAN - Polsek Bandar Pulau Polres Asahan melaksanakan monitoring dan memobilisasi masyarakat untuk Vaksinasi dalam  gerakan pencapaian 70% Kab. Asahan, pada hari Rabu, (22/12/2021) sekira pukul 20.30 WIB.

    Dalam pelaksanaan kegiatan yang  dipimpin Waka Polsek Bandar Pulau Iptu J. Sitorus dengan personil bhabinkamtibmas Aiptu Safrizal Amri dan Briptu Imam Safii dengan cara door to door ke Desa Padang Pulau Kec Bandar Pulau.

    "Kegiatan ini kita lakukan terhadap masyarakat yang belum divaksin dapat langsung diberikan vaksin yang dimana dalam kegiatan ini Team Faskes Puskesmas Gonting Malaha turut hadir", kata Waka Polsek Iptu J. Sitorus.

    Dirinya berharap dengan terlaksananya kegiatan dalam percepatan pencapaian 70 % vaksinasi dapat secepatnya memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19, khususnya di wilayah Kabupaten Asahan.

    "Kepada masyarakat yang telah divaksin, petugas juga memberikan himbauan untuk tetap mematuhi Protokol Kesehatan agar dapat memutus mata rantai penyebaran virus Corona di Kab Asahan", ucapnya.

    Hadir dalam pelaksanaan kegiatan ini dari Staf Kecamatan Bandar Pulau, Babinsa 15 BP, dan Para Kadus. Edward Banjarnahor 

    Asahan
    Edward Banjarnahor

    Edward Banjarnahor

    Artikel Sebelumnya

    Perayaan Natal TNI-Polri di Tanjungbalai...

    Artikel Berikutnya

    Operasi Yustisi, Polres Asahan Disiplinkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Bupati Asahan Hadiri Wisuda Sarjana UNA ke XXIX
    Jalin Silaturahmi, Forkopimda Asahan Lakukan Tembak Meriah
    Kementerian PUPR Serahkan Aset Rusunawa dan Pengelolaan Sementara Optimalisasi SPAM IKK Air Joman kepada Pemkab Asahan
    Forkopimda Asahan Gelar Kegiatan Joy Sailing
    Bupati Asahan Tandatangani MoU dengan PT. Antara Elektronik Transaksi Pratama

    Tags